Sri Juni Woro Astuti's Blog


Welcome to Sri Juni Woro Astuti's Blog

Kamis, 20 Februari 2014

Enhancing Trust, Transparency And Accountability 
in The Local Development Process

SRI JUNI WORO AND SUPRIYANTO
Public Administration, Faculty of Social and Political Sciences, 
Wijaya Putra University, Surabaya, Indonesia
yuni_woro@yahoo.com 

Abstract. 
Research indicates that accountability system has not been effectively implemented yet and the pattern is found out to be bureaucratic. In order to revitalize this system, we should emphasize and pay more attention on: (1) the improvement of capacity in strategic planning formulation process, and (2) the effectiveness of performance monitoring and evaluation. To accelerate both, the support of proper Information Communication Technologies (ICTs) and e-Government system is of  vital importance. This research result, that revitalization for accountability system that emphasizes the need to establish a new functional institutions, namely GAPURA KOTA model.

Keywords: 
information and communication technologies (ICTs), gapura kota model, accountability system

Abstrak.
Berdasarkan hasil penelitian, pelaksanaan sistem akuntabilitas belum efektif dan terdapat kecenderungan pola yang birokratis. Dalam rangka untuk merevitalisasi sistem ini, sebaiknya menekankan dan membayar perhatian lebih pada: (1) peningkatan kapasitas dalam proses perumusan perencanaan strategis, dan (2) efektivitas dari tindakan pengawasan dan evaluasi. Penelitian ini bertujuan untuk memperkenalkan model pembangunan institusi yang berdasarkan teknologi informasi dan komunikasi. Hasil penelitian ini, mengusulkan revitalisasi akuntabilitas yang menekankan kebutuhan untuk membangun lembaga-lembaga fungsional baru, yaitu model GAPURA KOTA

Kata kunci: teknologi informasi dan komunikasi (TIK), gapura kota model, sistem akuntabilitas

http://journal.ui.ac.id/index.php/jbb/article/view/1865/1461

Tidak ada komentar:

Posting Komentar